Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2021
Gambar
 PGP-1-Kota Pontianak-Octavia Shinta Aryani, M.Pd- Rancangan Aksi Paket Modul 3 KEGIATAN SEHARI TANPA GAWAI SISWA SD MUHAMMADIYAH 2 PONTIANAK     A.       LATAR BELAKANG Semenjak diberlakukannya masa darurat Covid-19 pada tanggal 16 Maret 2020, hampir seluruh sekolah di Indonesia termasuk Kota Pontianak mengambil kebijakan untuk pembelajaran via daring atau disebut dengan pembelajaran jarak jauh (PJJ). Dengan adanya pembelajaran daring guru dan peserta didik sama-sama belajar untuk memanfaatkan teknologi sebagai media pembelajaran. Dalam melaksanakan pembelajaran daring dengan berbagai  kemampuan, sarana dan prasarana berupa handphone, laptop dan jaringan bagi guru dan peserta didik serta kemampuan yang masih terbatas dalam pemanfaatan teknologi membuat pelaksanaan pembelajaran daring harus tetap diupayakan berjalan agar proses transformasi ilmu pengetahuan kepada peserta didik tidak terganggu. Selain kendala dalam keterbatasan penyediaan sarana dan prasarana pembelajaran PJJ, ternyata